Tirakat 41 Hari Jadi Tradisi Di Pesantren? Ini Sejarah Dan Dalilnya

JURNALISTIK ASY SYADZILI 4 – Tirakat dalam konteks pesantren merupakan bentuk Ibadah dan latihan spiritual yang dilakukan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Tirakat Dalam Tradisi Pesantren Istilah “tirakat” berasal dari kata “thariqah” Pengendalian diri atau disiplin secara spiritual yang berarti jalan atau cara dan sering dikaitkan dengan upaya mencari ridho Allah. Thariqah […]
Tradisi Pesantren: Membangun Imbangnya Kecerdasan Akal, Emosi, dan Spiritual

JURNALISTIK ASY SYADZILI 4 – Tradisi pesantren adalah sesuatu yang dibiasakan dan diterapkan dari generasi ke generasi, yang menjadikan ciri khas dari suatu pesantren. Dalam pesantren, tidak hanya melatih kecerdasan akal, namun emosi dan spiritual juga termasuk dalam pengajarannya. Para santri diajak untuk berpikir kritis, mengontrol emosi dengan baik, dan memperkuat iman melalui ibadah. Sehingga […]
